Wakil Bupati Sumenep, KH. Imam Hasyim, turun langsung ke lapangan meninjau kondisi ruas jalan rusak.
"Alhamdulillah audiensi kami mendapat perhatian. Kami hanya diminta memperbarui laporan karena pegawai yang dulu menangani sudah dimutasi," ujar Subli.
Hingga akhir Mei 2025, program ini hanya tinggal menyasar wilayah Guluk-Guluk dan tiga desa di kepulauan yang belum terjangkau.
Penolakan ini disuarakan oleh para masyayikh, kiai, guru, pemilik lahan, dan warga dalam wadah Dewan Persatuan Kiai-Santri dan Rakyat (DEWAN…
Disperkimhub Sumenep Pastikan PJU Guluk-Guluk Terealisasi Tahun Ini, Satgas Siap Turun Lapangan.
Minimnya Penerangan Jalan Umum (PJU) di jalan poros kabupaten yang membentang dari Desa Katwang, Guluk-Guluk, hingga Pordapor membuat warga resah.
Mereka menilai, tambal sulam tanpa penanganan akar masalah (irgasi) hanya akan membuang anggaran.
Warga dan para pengendara mengeluhkan kondisi jalan rusak parah yang tak kunjung diperbaiki.
“Tentu saya terkejut sekaligus prihatin. Ini jalan kabupaten, bahkan jalan poros, tapi kondisinya sangat parah dan membahayakan,” tegas Akhmadi Yasid.
This website uses cookies.